Lompat ke isi utama
Berita
Badung Menjadi Salah Satu Project Desiminasi Kurikulum Tingkat Menengah Sekolah Kader Pengawas Partisipatif
humas
Badung, Bawaslu Bali - Pimpinan dan Anggota Bawaslu Provinsi Bali Ketut Ariyani (Ketua/Kordiv SDM), I Wayan Widyardana Putra (Anggota/Kordiv Pengawasan), I Ketut Rudia (Anggota/Kordiv Hukum, Humas Datin) dan Kepala Bagian Pengawasan dan Humas Ni Luh Supri Cahayani menghadiri pembukaan Desiminasi
Tangkal Pelanggaran Pilkada, Bawaslu Bali Canangkan Desa Sadar Hukum Pemilu
humas
Guna meminimalisir pelanggaran dalam Pilkada Serentak 9 Desember 2020 mendatang, Bawaslu Bali menginisiasi kegiatan Desa Sadar Hukum Pemilu (DSHP) di 6 kabupaten/kota yang akan melaksanakan Pilkada Serentak 2020. Pencanangan DSHP dimulai dari Kabupaten Bangli, Kamis (27/8) kemarin.
Bawaslu Bali menghadiri Rakor Pelaksanaan Anggaran Tahun 2020
humas
Bawaslu Bali menghadiri Rapat Kordinasi “Pelaksanaan Anggaran Tahun 2020” yang di selenggarakan oleh Bawaslu RI pada tanggal 27 s.d 29 Agustus 2020 di Harris Hotel Kuta Bali dengan mengundang Kepala Sekretariat Bawaslu Provinsi se-Indonesia.
Ketua Bawaslu Provinsi Bali menghadiri undangan Gathering TVRI Bali
humas
Ketua Bawaslu Provinsi Bali, Ketut Ariyani menghadiri undangan Gathering TVRI Bali yang bertema “Sukseskan Pilkada Serentak Tahun 2020”, Rabu (26/8). Hal tersebut sebagai bentuk upaya TVRI Bali dalam mendukung mendukung penyelenggaraan Pilkada Tahun 2020 di Bali.
Rapat Daring Validasi Data Pelanggaran Bulan Agustus Wilayah II
humas
Divisi Penanganan Pelanggaran Bawaslu Republik Indonesia menggelar Rapat Daring Validasi Data Pelanggaran Bulan Agustus Wilayah II Gelombang II, Rabu (26/8).